Senin, 19 Agustus 2013

Aplikasi Pupuk Pada Karet

Keuntungan Penggunaan Bioboost ;
Hemat pupuk (kimia, kompos/ kandang) sampai dengan 50%.
Meningkatkan produksi getah.
Menyembuhkan luka bekas sadapan.
Masa produktif tanaman menjadi lebih panjang.

Pemupukan Saat Pembibitan ;
Sebelum disemai, rendam benih dengan larutan BioBoost (10 ml BioBoost: 1 liter air) biarkan selama 2 jam.
Semai benih ketika sudah siap disemai.
Media untuk bibit merupakan campuran tanah dan pupuk kandang dengan perbandingan 1:1.
Siramkan larutan BioBoost secara merata pada setiap media di polybag, ketika berumur 10 hari. (1 liter BioBoost di campur dengan 50 s.d. 100 liter air, cukup untuk 250 kecambah).
Selanjutnya lakukan pemupukan BioBoost setiap bulan sekali sampai penanaman.
Beri pupuk kimia sesuai anjuran PPL (Petugas Penyuluh Lapangan) setempat, dengan memberi jeda minimal 3 hari dari pupuk BioBoost.
Sebaiknya pupuk kimia diberikan 3 hari setelah BioBoost.

Pemupukan Saat Penanaman Dan Masa Belum Produktif ;
Sebelumnya tanah diolah, dibuat lubang tanam dan diberi pupuk kandang, lalu biarkan selama 3 hari.
Setelah 3 hari, siram lahan secara merata area tanam dengan larutan BioBoost. Dibutuhkan 2 liter air pupuk dicampur dengan 100 s.d. 200 liter air per hektar.
Selanjutnya lakukan pemupukan BioBoost setiap dua bulan sekali sampai usia 16 bulan.


Pemberian Pupuk Saat Karet Sudah Mulai Produktif ;
Dibutuhkan 6 s.d. 12 ltr pupuk BioBoost setiap tahun.
Lakukan pemupukan dua bulan sekali, tiga bulan sekali atau 4 bulan sekali, dengan menggunakan 2 ltr BioBoost setiap aplikasi.
Encerkan 2 ltr BioBoost dengan 100 s.d. 200 liter air.
Untuk efektifitas pemupukan, buat 4 lubang (4 arah mata angin) dengan kedalaman 20 cm dengan diameter 5 cm.

Jarak lubang tersebut dari batang pohon adalah 1/2 tajuk (setengah jarak ujung daun terluar clan batang pohon), atau kurang lebih 1,5 meter.
Tuangkan pada setiap lubang 250 ml larutan BioBoost atau sama saja dengan 1 liter) setiap pohon.
Pupuk kimia diberikan sesuai dengan anjuran PPL setempat, tetapi selalu diatur agar aplikasi pupuk kimia dilakukan 3 hari setelah pemupukan BioBoost.


Untuk pemesanan dan info selanjutnya, Anda dapat menghubungi kami:pin BBM: 27A9E60CAtau email : dedi00767@yahoo.com
Salam Persahabatan dan Salam Sukses !!!
Harga Pupuk BioBoost perliter-nya Rp. 98.000,- antar alamat untuk wilayah kota jambi (luar daerah tambah ongkos kirim)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar